Cara Menghapus Akun TikTok Secara Sementara Dan Permanen

Cara Menghapus Akun TikTok – Kalian sebagai pengguna aplikasi tiktok tentunya kalian bisa menikmati sebuah fitur yang salah satunya untuk menghapus akun tiktok itu sendiri baik dengan aplikasi langsung atau website.

Aplikasi tiktok menjadi salah satu platfrom media sosial yang bisa membagikan konten-konten menarik tentunya dalam bentuk video pendek.

Dan juga aplikasi tiktok ini terdapat dua versi yang dapat kalaian unduh, ada yang versi tiktok biasa dan juga versi tiktok lite yang tentunya mempunyai perbedaaan dari sisi fitur dan juga kapasitas memorinya.

Di zaman sekarang ini banyak sekali kita temukan konten di tiktok yang birsifat informatif dan juga ada yang sekedar hiburan yang dapat mngenudang banyak orang untuk menggunakan aplikasi ini.

Tentunya juga ada pengguna yang ingin menghapus akun tiktok mereka dengan bebagai alasan baik sementara maupun yang permanen.

Nah, untuk cara menghapusnya sendiri itu bagaimana sih? untuk cara menghapusnya kalian bisa simak lengkapnya di artikel ini ya.

Cara menghapusnya itu ada dua secara permanen dan juga secara sementara, jika kalian menghapusnya sementara kalian bisa membukanya kembali dalam jangka waktu yaitu 30 hari dari penghapusan.

Agar kalian lebih jelas dan lengkapnya kalian bisa simak pembahasan topcoinbm.com di bawah ini sampai selesai ya.

Cara Menghapus Akun Tiktok Secara Sementara dan Permanen

Cara Menghapus Akun TikTok

Didalam kalian menghapus akun tiktok kalian, tentukan mau kaian hapus secara permanen atau hanya sementara denga jangka waktu, karena jika kalian menghapus secara permanen kalian tidak akan bisa membukanya kembali.

Untuk cara menghapusnya kalian bisa lihat dibawah ini :

1. Cara Menghapus Akun Tiktok Sementara Dengan Aplikasi

Untuk cara pertama kalian bisa menghapus akun tiktok secara sementara dengan bantuan aplikasi, simak caranya berikut:

  • Pertama buka menu profil pada aplikasi Tiktok.
  • Kemudian kalian pilih ikon yang tiga garis.
  • Selanjutnya, pilih menu pengaturan dan privasi.
  • Setelah itu kaliani pilih kelola akun.
  • Dan pilih hapus akun
  • Nanti kalian akan diminta alasan mengapa akun kalian ingin dihapus
  • Lalu kalian klik unduh atau tidak data akun tiktok
  • Pilih Lanjutkan
  • Kalian diminta untuk menyelesaikan verifikasi akun tiktok sampai akhir.
  • Pilih Hapus.
  • Kemudian kalian bisa login kembali setelah 30 hari.

2. Hapus Secara Permanen Dengan Aplikasi

Cara yang kedua kalin bisa menghapusnya secara permanen dengan menggunakan aplikasi baik android maupun iphone.

Caranya sebagai berikut :

  • Pertama buka menu profil pada aplikasi Tiktok.
  • Kemudian kalian pilih ikon yang tiga garis.
  • Selanjutnya, pilih menu pengaturan dan privasi.
  • Setelah itu kaliani pilih kelola akun.
  • Dan pilih hapus akun
  • Nanti kalian akan diminta alasan mengapa akun kalian ingin dihapus
  • Lalu kalian klik unduh atau tidak data akun tiktok
  • Pilih Lanjutkan
  • Kalian diminta untuk menyelesaikan verifikasi akun tiktok sampai akhir.
  • Pilih Hapus.

3. Hapus Secara Permanen Dengan Laptop/PC

Cara brtikutnya kalian bisa menghapus akun tiktok kalian secara permanen denga menggunakan website dangan perangkat laptop atau PC.

Berikut Untuk caranya :

  • Pertama kalian login ke akun tiktok atau ketikan www.tiktok.com/login di browser kalian.
  • Kemudian kalian pilih dan buka menu profil pada aplikasi tiktok.
  • Berikutnya pilih ikon yang garis tiga.
  • Pilih penganturan.
  • Selanjutnya kalian buka kelola akun.
  • Lalu kalian pilih hapus yang ada di bagian bawah kotrol menu akun.
  • Terakhir kalian ikuti petunjut untuk verifikasi akun tiktok kalian.

4. Cara Menghapus Akun Tiktok Dengan Gawai

Jika kalian ingin menghapus akun tiktok kalian dengan gawai baik itu dengan perangkat iPhone,Ipad dan juga android.

Yang pertama kalian tentu sama kalian harus masuk ke akun tiktok kalian dulu, perlu kalian ingat akun yang akan kalian hapus tidak bisa langsung hilang dengan cara permanen.

Tetapi akun yang sudah di hapus akan melalui yang namanya proses non aktif selama 30 hari sebelum benar-benar di hapus oleh server tiktok.

Saat kalian melakukan yang namanya hapus akun tentu semua akses baik itu konten maupun yang lainnya akan hilang semua.

Nah, untuk cara menghapusnya kalian bisa simak berikut ini akan topcoinbm.com jelaskan buat kalian baik dengan iOS maupun Dengan Android.

  • Pertama kalian klik ikon titik tiga, yang terdapat pada bagian kanan layar atas.
  • Kemudian kalain klik menu Manage My Account yang terdapat pada bagian menu atas.
  • Berikutnya kalian geser layarnya ke menu Delete Account yang berad ada bagian halaman menu Manage My Account. pada halaman ini akan menampilkan penghapusan akun detail.
  • Jika kalian membuat sebuah akun twitter dan juga facebook kalian hanya perlu pilih menu Verify and Continue agar bisa masuk kehalama layanan tersebut.
  • Lalu kalian pilih Delete Account yang berwarna merah yang ada di bagian bawah layar. pada langkah ini kalian diminta untuk memasukan nomor telepon untuk verifikasinya.
  • Terakhir kalian pilih Delete untuk mengkonfirmasi pilihan kalian, dan akun kalian akan terhapus, jika klian berubah pikiran dan ingin menggunakannya lagi kalian bisa gunaka setelah 30 hari.

Sangat mudah bukan untuk melakukannya, tinggal kalan pilih cara mana yang ingin kalain gunakan yang permanen atau yang sementara, semua tergantung dari kalian.

Cara Menghapus Akun Tiktok Yang Lupa Kata Sandi Akun

Cara Menghapus Akun Tiktok Yang Lupa Kata Sandi

Bagaimana jika kalian ingin menghapus akun tiktok kalian tapi lupa dengan kata sandinya apakah bisa untuk di hapus? tentu saja bisa dengan kalaiin memulihkan kata sandi nya terlebih dahulu berikut caranya :

  • Cara yang pertama kalian laukan adalah kalian buka aplikasi tiktok.
  • Kemudian kalian pilih menu profil
  • Selanjutnya kaliak pilih menu gambar Humberger yang adaa pada bagian atas.
  • Berikutnya, kalian pilh menu settings and privacy.
  • Nanti kalian akan masuk ke menu Manage Account.
  • Kalian pilih Passowrd
  • Buka aplikasi whatsapp, SMS atau dengan email dari tiktok kalian.
  • Jika sudah dikirmkan kode verifkikasinya kalian masukan kode tersebut ke kolom yang sudah ada.
  • Nanti kalian akan diminta untuk membuat kata sandi baru agar bisa masuk ke akun tiktok kalian.
  • Terakhir kalian pilih Next, dan kalian bisa lanjut ke proses penghapusan akunnya.

Resiko Menghapus Akun Tiktok

Resiko Menghapus Akun Tiktok

Jika kalian ingin menghapus akin tiktok kalian, kalian juga perlu perhatikan beberapa resiko yang kan kalian hadapi setelah penghapusan akun tersebut.

Berikut beberapa reiko yang akan kalian hadapi saya sudah merangkumnya buat kalain, silahkan disimak dibawah ini :

1. Mengulang Dari Awal

Ketika kalain memilih untuk menghapus akun tiktok kalian tentunya kalian harus mengulangnya kembali dari awal meskipun akun kalian tidak sengaja terhapus.

Kalin juga harus daftar dari awal seperti mendaftarkan akun dulu dengan email dan juga nomor telepon danmelengkapi profil agar bisa mengupload video konten kalian.

2. Pengikut atau Followers Akan Hilang

Akun yang sudah kalian hapus tentu akan membuat para followers kalian juga akan hilang secara otomatis.

Jadi kalian juga harus mengulang semuanya dari awal, pastiya jika followers kalian sudah banyak dan akun kalian terhapus tentu ini sebuah kerugian yang sangat besar.

3. Konten Video Akan Hilang

Bukan hanya pengikut kalian yang akan hilang, tetapi juga semua video konten yang sudah kalian upload juga akun ikut terhapus.

Tentunya folloers kalian tidak akan bisa lagi menonton video dari kun kalian wlupun merekaa mencarinya terus menerus tidak akan ketemu karena sudah terhapus.

Catatan Penting!!

Harus kalian ingat bahwa jika kalian sudah melakukan proses penghapusan tiktok perlu di ingat bahwa proses penghapusannya tidak bisa dibatalkan.

Karena jika kalian sudah melakukan proses penghapusannya maka seluruh informasi yang berkaitan dengan pengguna, video dan juga jumlah pengikut kalian akan hilang.

Walaupun begitu informasi yang masih ada dan tersimpan di bagian riwayat masih bisa dilihat oleh penerima yang berkaitan.

Penutup

Demikian pembahasan kali ini mengenai cara menghapus akun tiktok yang bisa kalian lakukan baik secara sementara maupun permanen.

Tentunya pada saat kalain menunggu proses penghapusannya akan memakan waktu selama lebih dari 34 hari dan semua data akan terhapus dan kalian tidak bisa menggunakannya lagi.

Baca Juga Lainnya :